Meriahkan Ramadan 2024, Garena CODM Indonesia Gelar Mudik Gratis - DalDigital

Meriahkan Ramadan 2024, Garena CODM Indonesia Gelar Mudik Gratis

Sabtu, 9 Maret 2024 - 16:38

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Daldigital – Dalam menyambut Bulan Suci Ramadan yang segera hadir, Garena Call of Duty: Mobile (CODM) Indonesia memberikan hadiah spesial untuk para pemain berupa tiket mudik gratis yang bisa didapatkan melalui event spesial bertajuk Ramadan Rally.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Event ini tersedia mulai 8 Maret 2024 dan bisa diikuti oleh para pemain secara gratis. Seluruh pemain juga bisa merayakan Ramadan dengan penuh aktivitas menarik dan mendapatkan berbagai hadiah spesial, seperti Karakter dan Senjata Epic gratis, Senjata Legendary M4 gratis, dan juga puluhan ribu COD Points (CP). Simak penjelasan lengkapnya di bawah ini.

Event Spesial CODM Ramadan Rally


Baca Juga:
Sambut Tahun Naga Kayu, Garena Undawn Hadirkan Event Dragon Gate Welcome

Pada tanggal 8 Maret 2024, Garena CODM Indonesia merilis event spesial Ramadan Rally. Melalui event tersebut, seluruh pemain berkesempatan #menangbanyak hadiah, seperti salah satu di antaranya adalah tiket mudik gratis!

READ MORE :  Hasil Studi Cloudflare, Indonesia Rugi Rp 15 Miliar akibat Insiden Keamanan Siber

Mudik Bareng CODM – 22 Maret 2024

Mudik memang sudah menjadi budaya spesial di Indonesia, di mana setiap tahunnya menjadi momen kumpul keluarga besar di kampung halaman.

Baca Juga:
Garena Siapkan Free Fire Clash Squad SEA Cup 2023

Untuk mewujudkan momen spesial tersebut, Garena CODM Indonesia membagikan hadiah tiket mudik gratis yang bisa didapatkan melalui event Ramadan Rally.

Setiap pemain berkesempatan untuk memenangkan hadiah utama tersebut melalui Luminous Spin yang dibuka pada tanggal 22 Maret 2024.

Karakter & Senjata Epic Gratis – Mulai 8 Maret 2024

Baca Juga:
Garena Undawn Siap Rilis 29 Juni 2023, Hadir ke Android hingga PC

Selesaikan semua misi spesial yang ada pada Event Ramadan Rally untuk mendapatkan karakter Zero – Scorpion Queen dan juga 2 senjata Epic keren, yaitu Fennec – Knive Arts dan BK57 – Be So Lovely!

READ MORE :  OMEN dan HyperX Memperkuat Portofolio Gaming yang Lebih Personal

Puluhan Ribu COD Points Gratis untuk Soldiers! – 22 Maret 2024

Tidak hanya hadiah-hadiah spesial di atas, seluruh pemain juga berkesempatan untuk mendapatkan hadiah puluhan ribu COD Points (CP) mulai dari tanggal 22 Maret 2024 melalui Tab Event Luminous Spin!

Baca Juga:
Game Open World Survival Lawan Zombie, Garena Undawn Siap Meluncur Sebentar Lagi

Senjata Legendary M4 – Black Gold Royal – Sampai 22 Mei 2024

Dengan main dan mengumpulkan Token Spesial di dalam Game, seluruh pemain bisa mendapatkan senjata Legendary M4 – Black Gold Royal permanen secara gratis hingga tanggal 22 Mei 2024. Pastikan kalian Login dan sebarkan informasi spesial ini ke teman-teman kalian!

Ramadan Streaming Berkelas – Selama Bulan Suci Ramadan

Untuk memeriahkan Bulan Suci Ramadan di bulan Maret-April 2024, Garena CODM Indonesia juga menghadirkan event spesial bernama Ramadan Streaming Berkelas, di mana setiap pemain bisa menonton Content Creator CODM favorit dan mendapatkan hadiah spesial berupa Redeem Code.

READ MORE :  Cara Agar WhatsApp Tidak Terlihat Online dan Mengetik

Pastikan kalian mengikuti Social Media resmi Garena CODM Indonesia untuk mengetahui jadwal Live Streaming dari Content Creator kami!

Berita Terkait

HP Flagship Xiaomi 14 Siap Hadir ke Indonesia, Catat Tanggalnya
Universitas Indonesia dan Yandex Gelar Seminar AI yang Komprehensif
Kolaborasi Genshin Impact dan Discovery Channel, Hadirkan Dokumenter Pendek dan Serangkaian Acara
Kehadiran Kartu Grafis Asus TUF Gaming dan ASUS Dual AMD Radeon RX 7900 GRE Resmi Diumumkan
Resmi Diluncurkan, Cek Apa Kelebihan Samsung Galaxy A55 5G dan Galaxy A35 5G
Kolaborasi Huawei dan Telkomsel, Hadirkan Modem Orbit Star H2 dengan Paket Kuota FantaSix 150 GB
Bagaimana Cara Membuat Konten Sinematik dengan Samsung Galaxy S24 Series
Performa hingga Fitur, Apa Saja Kelebihan POCO M6 Pro

Berita Terkait

Sabtu, 16 Maret 2024 - 17:31

HP Flagship Xiaomi 14 Siap Hadir ke Indonesia, Catat Tanggalnya

Jumat, 15 Maret 2024 - 23:21

Universitas Indonesia dan Yandex Gelar Seminar AI yang Komprehensif

Kamis, 14 Maret 2024 - 16:26

Kolaborasi Genshin Impact dan Discovery Channel, Hadirkan Dokumenter Pendek dan Serangkaian Acara

Rabu, 13 Maret 2024 - 16:00

Kehadiran Kartu Grafis Asus TUF Gaming dan ASUS Dual AMD Radeon RX 7900 GRE Resmi Diumumkan

Selasa, 12 Maret 2024 - 18:37

Resmi Diluncurkan, Cek Apa Kelebihan Samsung Galaxy A55 5G dan Galaxy A35 5G

Sabtu, 9 Maret 2024 - 16:38

Meriahkan Ramadan 2024, Garena CODM Indonesia Gelar Mudik Gratis

Jumat, 8 Maret 2024 - 13:03

Bagaimana Cara Membuat Konten Sinematik dengan Samsung Galaxy S24 Series

Kamis, 7 Maret 2024 - 12:40

Performa hingga Fitur, Apa Saja Kelebihan POCO M6 Pro

Berita Terbaru